Daftar persyaratan Izin Belajar (IBEL)

Prosedur Pengajuan

  • Pengusul mengajukan usulan ke Subbag Kepegawaian dengan melengkapi semua persyaratan
  • Mendapatkan no resi yang tercantum dalam tanda terima pengajuan layanan
  • Memantau status pengajuan layanan dengan menginput no resi di <a href="http://layanan.okp.uinjkt.ac.id/" target="_blank">Layanan OKP</a>
  • Apabila status layanan dinyatakan telah selesai, maka dapat mengambil kartu yang telah terbit

 

A. Berkas Kelengkapan Usulan Permohonan Izin Belajar bagi Dosen :

  1. Surat pengantar dari pimpinan organisasi
  2. Asli surat keterangan sebagai mahasiswa aktif dari Perguruan Tinggi;
  3. Asli jadwal perkuliahan dari Perguruan Tinggi yang dilaksanakan di luar jam kerja kantor;
  4. Asli surat keterangan dari Perguruan Tinggi yang menerangkan tentang profil Perguruan Tinggi termasuk alamat lengkap dan radius lokasi Perguruan Tinggi dari tempat tugas Pegawai yang bersangkutan;
  5. Fotokopi SK CPNS
  6. Fotokopi SK PNS
  7. Fotokopi SK Kenaikan Pangkat terakhir
  8. Fotokopi SK Kenaikan Jabatan Fungsional Dosen terakhir
  9. Fotokopi SKP dua tahun terakhir bernilai baik
  10. Fotokopi akreditasi PT (prodi)
  11. Surat pernyataan tidak meninggalkan tugas sehari-hari, tidak menuntut kenaikan pangkat penyesuaian ijazah dan lain-lain download
  12. Surat keterangan dari atasan langsung yang menyatakan bidang studi yang akan ditempuh relevan dengan tugas pekerjaannya download

 

B.  Berkas Kelengkapan Usulan Permohonan Izin Belajar bagi Tendik adalah sebagai berikut::

  1. Surat pengantar dari pimpinan organisasi
  2. Asli surat keterangan sebagai mahasiswa aktif dari Perguruan Tinggi
  3. Asli jadwal perkuliahan dari Perguruan Tinggi yang dilaksanakan di luar jam kerja kantor
  4. Asli surat keterangan dari Perguruan Tinggi yang menerangkan tentang profil Perguruan Tinggi termasuk alamat lengkap dan radius lokasi Perguruan Tinggi dari tempat tugas Pegawai yang bersangkutan
  5. Fotokopi SK CPNS
  6. Fotokopi SK PNS
  7. Fotokopi SK Kenaikan Pangkat terakhir
  8. Fotokopi SK Kenaikan Jabatan terakhir
  9. Fotokopi DP3 dua tahun terakhir bernilai baik
  10. Fotokopi akreditasi PT (prodi)
  11. Fotokopi ijazah terakhir
  12. Surat pernyataan tidak meninggalkan tugas sehari-hari, tidak menuntut kenaikan pangkat penyesuaian ijazah, dll download
  13. Surat keterangan dari pimpinan bahwa bidang studi yang ditempuh relevan dengan bidang pekerjaan download

Rincian tugas sehari-hari yang diketahui pimpinan